Pencarian Realia

Seluruh naskah lengkap dapat dicari di pangkalan data penelitian realia dengan cara memasukkan sebuah atau lebih kata kunci. Sebagai langkah awal, salah satu dari nama subyek dapat dipergunakan sebagai kata kunci. Untuk membatasi jumlah hasil penelusuran, maka dapat dibuat dahulu sebuah kerangka atau jadwal waktu. Sesudah memilih satu atau lebih hasil penelusuran, peneliti dapat menekan tombol pada item realia untuk memanggil dengan tepat laman yang sesuai dengan versi Realia cetak. 

Dengan melakukan pencarian dalam realia, para peneliti dapat memperoleh lebih banyak hasil yang muncul terkait subyek-subyek realia. Misalnya, subyek ‘Banjermassing’ berisi 229 hasil atau realia. Apabila seorang peneliti mencari ‘Banjermassing’, maka jumlah realia yang relevan adalah 350. Apabila para peneliti kemudian menekan tombol ‘Tanggal’, maka semua 350 hasil pencarian itu akan tersusun secara kronologis. Apabila seorang peneliti mengklik sebuah pokok masalah dalam sebuah realia , misalnya tanggal 6 Februari 1660, maka peneliti akan dihantar menuju periode waktu dari realia tertentu. Dengan navigasi ini maka dimungkinkan untuk membandingkan naskah dari realia yang dipilih dengan naskah realia lain dari bulan atau tahun tertentu untuk mengetahui apakah ada kaitan dengan keputusan-keputusan yang diambil Pemerintah Agung, atau untuk meneliti fakta dan peristiwa yang terkait pada realium yang dipilih. Dalam kasus Banjermassing ini, peneliti akan dapat melihat bahwa realium tersebut terkait secara tepat dengan isi dari dua puluh dua keputusan dari pada memilih secara acak keputusan-keputusan yang dibuat oleh Pemerintah Agung selama bertahun-tahun, terkait pengangkutan dengan kapal dan misi-misi dagang dalam kategori ‘besending’ (pengiriman). Akan tetapi, realium yang sama juga dimasukkan dalam kategori Banjermasin. 


Anda mencari hal tentang: Subyek is Heeren-Logement. Kami menemukan 8 hasil. sembunyikan hasil pencarian

Tanggal Deskripsi Rujukan arsip Subyek
23 Mei 1760 Geconsenteerd in den verkoop van het Heeren-Logement met de daaraan geaccrocheerde privillegien door den presenten kastelein Gabriël Besse du Pouget aan den burger Jan Adam Keiser, 23 Mei 1760. Heeren-Logement
28 Feb. 1762 De Capitein van dat huis nog gepermitteerd 6 huurwagens booven de reets gepermitteerde 6 stuks mits voor de eerstgemelde 6 zoowel als 3 van de laatstgera. Wagenpagt betaalende, 29 Februari 1762. Heeren-Logement
29 Maret 1763 Het logeeren van vreemde Europeesen in huizen en thuinen buiten de stad en het verhuuren derzelve verbooden, 29 Maart 1763. Heeren-Logement
4 Des. 1764 Permissie verleend om het Heeren-Logement nevens den Schouburg met prolongatie van het daaraan gehechte octroij voor tien jaaren onder alteratie dat de publique verkoping van vaste goederen voortaan gelijk bevoorens bij de vendumeester, Secretarissen der Collegien of elders naar goedvinden van de geinteresseerdens zullen mogen gehouden worden mits nogtans 1/8 pct op het zuivere provenue der kooppenningen van vaste goederen voor dat gestigt blijven stand grijpen ten voordeele van deszelfs eigenaars, 4 December 1764. Heeren-Logement
17 Mei 1765 Vreemde Europeesen zullen in het Heerenlogement moeten huisvesten, uitgezonderd de Manilhasche en Macaosche dog Koningsofficieren daarom versoek doende zal den Gouverneur Generaal dezelve daarvan kunnen ex, 17 Mei 1765. Heeren-Logement
21 Maret 1766 Het Heerenlogement bij resolutie van 29 Januari 1762 drie pagtwagens vrij toegelaaten zijnde de nieuwe conditien van den 28 Mai 1765 waar bij van zes zulke wagens vermeld staat te altereeren, 21 Maart 1766. Heeren-Logement
21 Maret 1766 Bij het rapport ter Resolutie vermeld met betrekking op het geprivilegeerde logement te laaten uitvallen het 43, 44, 45 en 46ste art. in het recuil en in plaats te stellen als bij deeze resolutie nopens het tracteeren en consumtie bekent staat, 21 Maart 1766. Heeren-Logement
18 Maret 1785 De Casteleyn van het stads Heeren Logement nog twee permanente pagt vrije wagens toe te staan, 18 Maart 1785. Heeren-Logement