Pencarian Realia

Seluruh naskah lengkap dapat dicari di pangkalan data penelitian realia dengan cara memasukkan sebuah atau lebih kata kunci. Sebagai langkah awal, salah satu dari nama subyek dapat dipergunakan sebagai kata kunci. Untuk membatasi jumlah hasil penelusuran, maka dapat dibuat dahulu sebuah kerangka atau jadwal waktu. Sesudah memilih satu atau lebih hasil penelusuran, peneliti dapat menekan tombol pada item realia untuk memanggil dengan tepat laman yang sesuai dengan versi Realia cetak. 

Dengan melakukan pencarian dalam realia, para peneliti dapat memperoleh lebih banyak hasil yang muncul terkait subyek-subyek realia. Misalnya, subyek ‘Banjermassing’ berisi 229 hasil atau realia. Apabila seorang peneliti mencari ‘Banjermassing’, maka jumlah realia yang relevan adalah 350. Apabila para peneliti kemudian menekan tombol ‘Tanggal’, maka semua 350 hasil pencarian itu akan tersusun secara kronologis. Apabila seorang peneliti mengklik sebuah pokok masalah dalam sebuah realia , misalnya tanggal 6 Februari 1660, maka peneliti akan dihantar menuju periode waktu dari realia tertentu. Dengan navigasi ini maka dimungkinkan untuk membandingkan naskah dari realia yang dipilih dengan naskah realia lain dari bulan atau tahun tertentu untuk mengetahui apakah ada kaitan dengan keputusan-keputusan yang diambil Pemerintah Agung, atau untuk meneliti fakta dan peristiwa yang terkait pada realium yang dipilih. Dalam kasus Banjermassing ini, peneliti akan dapat melihat bahwa realium tersebut terkait secara tepat dengan isi dari dua puluh dua keputusan dari pada memilih secara acak keputusan-keputusan yang dibuat oleh Pemerintah Agung selama bertahun-tahun, terkait pengangkutan dengan kapal dan misi-misi dagang dalam kategori ‘besending’ (pengiriman). Akan tetapi, realium yang sama juga dimasukkan dalam kategori Banjermasin. 


Anda mencari hal tentang: Subyek is Ampten. Kami menemukan 10 hasil. sembunyikan hasil pencarian

Tanggal Deskripsi Rujukan arsip Subyek
25 Jan. 1742 Geene provisoneele assistenten in eenige bedie­ning te stellen bij vacature van dien, maar sodanig ampt aan een der in employ zijnde dienaaren op te dragen, tot tijd en wijl daarover aan de hoge tafel sal gedisponeert sijn. Ordre na Banda, 25 Januari 1742. file 994, folios 174-222 Ampten
20 Sep. 1743 Acte van inpuniteyt voor de geone die pro dato door middel van geld eenig ampt mogten verkreegen wer­den, 20 September 1743. file 999, folios 413-418 Ampten
8 Juni 1743 Op Nagapatnam moet den dienst van 2e pakhuysmeester met het factuurhouderschap voortaan gecombineerd wer­den. Ordre na Cormandel, 8 Juni 1743. Ampten
6 Agu 1743 In Persiën moet den secretaris van politie het fiscalaat ook waarnemen, 6 Augustus 1743. file 999, folios 295-307 Ampten
13 Agu 1743 Aan den fiscaal op Palicol de bedieningen van secunde pakhuysmeester en cassier mede opgedragen. Besogne over Cormandel, 13 Augustus 1743. Ampten
31 Juli 1744 Is goedgevonden de diensten van adigaar en muntmeester so mede die van factuurhouder en essayeur op Nagapat­nam ineen te smelten, ibidem, 31 Juli 1744. file 1000, folios 454-458 Ampten
13 Agu 1744 Op Gamron sal d’administratie der pakhuysen voortaan den secunde teffens incumbeeren, besogne over Persiën, 13 Augustus 1744. file 1000, folios 480-481 Ampten
8 Okt. 1744 Den dienst van licentmeester op Malacca word gemortifieerd, besogne over dit gouvernement, 8 October 1744. file 1000, folio 16 Ampten
8 Okt. 1744 Sullende den hoofdadministrateur aldaar teffens pakhuys­ meester sijn, en den fiscaal te gelijk cassier mitsgaders het houden der soldijboeken voortaan den winkelier incumbeeren, 8 October 1744. file 1000, folio 16 Ampten
24 Maret 1797 De vaceerende post van tweede commandeur en onder-equipagemeester vooreerst onvervuld te laten, 24 Maart 1797. Ampten