Pencarian Realia

Seluruh naskah lengkap dapat dicari di pangkalan data penelitian realia dengan cara memasukkan sebuah atau lebih kata kunci. Sebagai langkah awal, salah satu dari nama subyek dapat dipergunakan sebagai kata kunci. Untuk membatasi jumlah hasil penelusuran, maka dapat dibuat dahulu sebuah kerangka atau jadwal waktu. Sesudah memilih satu atau lebih hasil penelusuran, peneliti dapat menekan tombol pada item realia untuk memanggil dengan tepat laman yang sesuai dengan versi Realia cetak. 

Dengan melakukan pencarian dalam realia, para peneliti dapat memperoleh lebih banyak hasil yang muncul terkait subyek-subyek realia. Misalnya, subyek ‘Banjermassing’ berisi 229 hasil atau realia. Apabila seorang peneliti mencari ‘Banjermassing’, maka jumlah realia yang relevan adalah 350. Apabila para peneliti kemudian menekan tombol ‘Tanggal’, maka semua 350 hasil pencarian itu akan tersusun secara kronologis. Apabila seorang peneliti mengklik sebuah pokok masalah dalam sebuah realia , misalnya tanggal 6 Februari 1660, maka peneliti akan dihantar menuju periode waktu dari realia tertentu. Dengan navigasi ini maka dimungkinkan untuk membandingkan naskah dari realia yang dipilih dengan naskah realia lain dari bulan atau tahun tertentu untuk mengetahui apakah ada kaitan dengan keputusan-keputusan yang diambil Pemerintah Agung, atau untuk meneliti fakta dan peristiwa yang terkait pada realium yang dipilih. Dalam kasus Banjermassing ini, peneliti akan dapat melihat bahwa realium tersebut terkait secara tepat dengan isi dari dua puluh dua keputusan dari pada memilih secara acak keputusan-keputusan yang dibuat oleh Pemerintah Agung selama bertahun-tahun, terkait pengangkutan dengan kapal dan misi-misi dagang dalam kategori ‘besending’ (pengiriman). Akan tetapi, realium yang sama juga dimasukkan dalam kategori Banjermasin. 


Anda mencari hal tentang: Subyek is Perkeniers. Kami menemukan 5 hasil. sembunyikan hasil pencarian

Tanggal Deskripsi Rujukan arsip Subyek
25 Jan. 1742 De Bandase Ministers moeten vooral sorge dragen, dat de perkeniers geen meer perken in eygendom krijgen, als sij bequamelijk kunnen beheeren, 25 Januari 1742. file 994, folios 174-222 Perkeniers
25 Jan. 1742 Ook sullen sij voortaan moeten menageeren diergelijke renvoijen, als plaats heeft gehad omtrent het versoek van den werfmeester Pietersz, nopens de verkoping van seker park, bij huwelijk verkregen, moetende hij in vrijdom gesteld, dan wel dit Land door hem verkogt werden, met permissie nogthans, dat hij met het laatste zal mogen supercedeeren sekeren bepaalden tijd, hoewel sonder eenige consequentie voor den aanstaande, 25 Januari 1742. file 994, folios 174-222 Perkeniers
17 Jan. 1743 De perkeniers mogen jaarlijks met de benodigde rijst uyt ’s Comps pakhuysen geriefd worden, tegens 50 per cent boven de aangerekende prijsen, 17 Januari 1743. file 998, folios 144-174 Perkeniers
27 Nov. 1744 Het g’ordonneerde in A0 passato, nopens de opengestelde vaart op de Suydwester eylanden voor de burgers na Banda en Ambon, moet blijven stand grijpen, hoewel dat aan vlijtige parkeniers wel eens ter preuve mag toege­staan werden, nevens andere burgers, zo voor haar selve als anderen, derwaarts te varen, mits niet en strecke tot praejuditie van den landbouw, besoigne over Banda, 27 November 1744. file 1000, folios 106-110 Perkeniers
27 Nov. 1744 Aan de perkeniers bij priveligie de rijst uyt den nieuwen aanbreng van 45 en uyt de overjarige tegens 40 Rds het last te verkopen, besoigne over Banda, 27 November 1744. file 1000, folios 106-110 Perkeniers