Pencarian Realia

Seluruh naskah lengkap dapat dicari di pangkalan data penelitian realia dengan cara memasukkan sebuah atau lebih kata kunci. Sebagai langkah awal, salah satu dari nama subyek dapat dipergunakan sebagai kata kunci. Untuk membatasi jumlah hasil penelusuran, maka dapat dibuat dahulu sebuah kerangka atau jadwal waktu. Sesudah memilih satu atau lebih hasil penelusuran, peneliti dapat menekan tombol pada item realia untuk memanggil dengan tepat laman yang sesuai dengan versi Realia cetak. 

Dengan melakukan pencarian dalam realia, para peneliti dapat memperoleh lebih banyak hasil yang muncul terkait subyek-subyek realia. Misalnya, subyek ‘Banjermassing’ berisi 229 hasil atau realia. Apabila seorang peneliti mencari ‘Banjermassing’, maka jumlah realia yang relevan adalah 350. Apabila para peneliti kemudian menekan tombol ‘Tanggal’, maka semua 350 hasil pencarian itu akan tersusun secara kronologis. Apabila seorang peneliti mengklik sebuah pokok masalah dalam sebuah realia , misalnya tanggal 6 Februari 1660, maka peneliti akan dihantar menuju periode waktu dari realia tertentu. Dengan navigasi ini maka dimungkinkan untuk membandingkan naskah dari realia yang dipilih dengan naskah realia lain dari bulan atau tahun tertentu untuk mengetahui apakah ada kaitan dengan keputusan-keputusan yang diambil Pemerintah Agung, atau untuk meneliti fakta dan peristiwa yang terkait pada realium yang dipilih. Dalam kasus Banjermassing ini, peneliti akan dapat melihat bahwa realium tersebut terkait secara tepat dengan isi dari dua puluh dua keputusan dari pada memilih secara acak keputusan-keputusan yang dibuat oleh Pemerintah Agung selama bertahun-tahun, terkait pengangkutan dengan kapal dan misi-misi dagang dalam kategori ‘besending’ (pengiriman). Akan tetapi, realium yang sama juga dimasukkan dalam kategori Banjermasin. 


Anda mencari hal tentang: Subyek is Zeevaarenden. Kami menemukan 45 hasil. sembunyikan hasil pencarian

Tanggal Deskripsi Rujukan arsip Subyek
13 Sep. 1803 De commandanten van ’s Lands vloten, Esquaders of enkelde scheepen van oorlog eenige baaij, rheede, rivier of haven van ’s lands Buitenlandsche bezittingen of établissemen­ten aandoende; waar ’s lands vlag van eenig Fort of Batterij waait, moeten zij dezelve het eerst salueeren met het hoogste salut van 21 schoten, welk salut daarop met gelijke schoten van het fort of de batterij zal worden beantwoord, 13 September 1803. Zeevaarenden
13 Sep. 1803 Wanneer door ’s lands scheepen, eenige scheepen of andere buit veroverd wordt, zullen de commandanten verplicht zijn dien buit over te geven aan de daartoe gestelde perzoonen, zonder dezelve op eenigerhande wijze te ver­vreemden of eigendunkelijk te verkopen, zullende de pro­cedures daarover voor de respective Raden van Justitie worden afgedaan, 13 September 1803. Zeevaarenden
13 Sep. 1803 De Bevelhebbers der Oost-Indische schepen zullen zig, bij het ontmoeten van Engelsche oorlogsschepen, ten aanzien van het salut, behoren te gedragen op dezelfde wijze als bij ontmoeting van oorlogsscheepen van andere Zeemogend­heden, blijkens aanschrijvens van H. M., gedateerd 4 November 1802, 13 September 1803. Zeevaarenden
13 Sep. 1803 Bij evengemelde missive worden alsmede de commandanten van ’s lands bodems of Esquaders, gelast de orders te observeeren van den Heer Gouverneur-Generaal, ter bereyking van zodanige oogmerken of uitvoering van zodanige commissiën als hoogst dezelven, ten belange van ’s lands dienst, zal noodig oordeelen, 13 September 1803. Zeevaarenden
13 Sep. 1803 Ook is bij gemelde missive bepaald dat ’s Lands zee-officieren in ’s Lands Buitenlandsche Bezittingen, geen hoger rang ofte eerbewijzingen kunnen vorderen, dan die van ’s Lands armeeën gewoon zijn te genieten, 13 September 1803. Zeevaarenden