Pencarian Lampiran Resolusi

Di pangkalan data di bawah ini, anda dapat menelusur pangkalan data deskripsi dokumen. Harus dicatat bahwa deskripsi dokumen disajikan dalam ejaan Bahasa Belanda modern, bukan dalam Bahasa Belanda lama. Sebagai contoh: ‘rekest’ dan bukan ‘request’. Pangkalan data ini juga memasukkan tanggal resolusi. Tanggal ini mungkin berbeda daripada tanggal dokumen itu sendiri. Tanggal resolusi mengacu ke tanggal rapat Pemerintahan Agung, dan tanggal Resolusi Umum Kastil Batavia. Lihat Resolusi.





Anda mencari hal tentang: Nama kapal is Witsburg. Kami menemukan 3 hasil. sembunyikan hasil pencarian

Rujukan arsip Dokumen tanggal Deskripsi
file 1198, folio 417-418, 422 Nov. 29, 1718 Resolusi tanggal: Nov. 29, 1718
file 944, folios 609-612
Judul : Brief van J. E. Van der Scheur c.s. aan Frans Chastelein inzake de excessieve ondergewichten op de thee uit de Witsburg, in Hoorn vastgesteld bij naweging.
Jenis dokumen: Brief
Ship names: Witsburg
Nama Eropa: Scheur, J.E. van der; Chastelein, Frans
Nama Tempat: Witsburg; Hoorn
file 1200, folio 59-62 Jul. 2, 1720 Resolusi tanggal: Jul. 2, 1720
Judul : Rekest van Jan Rijndertsz Faber aan de Gouverneur Generaal Henric Zwaar de Croon
Jenis dokumen: Rekest
Ship names: Witsburg
Nama Eropa: Mansdale; Zwaar de Croon, Henric; Rijdertszoon Faber, Jan
Catatan: adressed to: Henric Zwaardecroon;
file 1200, folio 67-70 Jun. 29, 1720 Resolusi tanggal: Jul. 2, 1720
Judul : Notul van den 29 Juni 1720 concernerende het afleggen van den Eed der overleeden van de scheepen Cats en Witsburg wegens de te kort kominge der aangebragte noten musschaten uyt Banda
Jenis dokumen: Notulen
Ship names: Cats; Witsburg
Nama Eropa: Tolling, Laurents